UNPAR Dorong Pelaku UMKM Berdaya Saing melalui Workshop SCORE UNPAR Batch 6
UNPAR.AC.ID, Bandung – Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) melalui program Sustaining Competitive and Responsible Enterprises (SCORE) melaksanakan workshop SCORE UNPAR Batch 6 pada Selasa (17/5/2022) lalu di Aula Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian, dan...
Indonesia, Rusia, dan G20
Oleh: Dr.Phil. Aknolt Kristian Pakpahan, S.IP., M.A. (Dosen Program Studi Hubungan Internasional FISIP UNPAR) UNPAR.AC.ID, Bandung - Sejak 1 Desember 2021, Indonesia secara resmi menerima amanat memegang Presidensi Group of Twenty (G20). Tugas utama kepresidenan...
Sabet Juara 2 Pekan Menulis 2022, Mahasiswa UNPAR Paparkan Pentingnya Profesi Akuntan Hijau
UNPAR.AC.ID, Bandung – Profesi akuntan hijau mungkin saat ini masih terdengar asing di telinga masyarakat Indonesia. Namun, melalui lomba menulis esai yang diselenggarakan Bastra ID bersama NGO Coaction Indonesia, mahasiswa Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR)...
Mahasiswa UNPAR Raih Juara I Lomba Artikel Tax Academy Challenge Weeks 2022
UNPAR.AC.ID, Bandung – Prestasi membanggakan kembali ditunjukkan mahasiswa Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) dalam skala nasional. Kali ini, mahasiswa Program Studi Akuntansi UNPAR Jessica Abigail Haryadi menyabet Juara I dalam kompetisi menulis artikel Tax...
Perkuat Program Integrated Arts, UNPAR Jalin Kerja Sama dengan Bandung Philharmonic
UNPAR.AC.ID, Bandung – Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) melakukan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dengan Bandung Philharmonic, di Ruang Rapat Rektorat UNPAR, Jumat (22/4/2022). Kolaborasi tersebut diharapkan membawa dampak signifikan dalam...
Persiapan Diri Lulusan Perguruan Tinggi di Masa Pandemi
UNPAR.AC.ID, Bandung - Sebutan “Angkatan Pandemi” kerap tersemat bagi mahasiswa yang lulus di tahun 2020 dan 2021 lalu. Warsa 2022 ini, sepertinya lulusan Sarjana hingga Diploma masih menyandang julukan itu. Prospek karier lulusan...
Kolaborasi BNN UNPAR Dorong Generasi Bersinar
UNPAR.AC.ID, Bandung – Rangkaian acara 4 hari kompetisi paduan suara Bandung Choral Festival (BCF) 2022 yang diselenggarakan Badan Narkotika Nasional (BNN) RI bersama Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) berakhir pada Kamis (31/3/2022)...
Lomba Rancang Pabrik, Mahasiswa UNPAR Sabet 2 Juara di Indonesia Chemical Engineering Challenge 2022
UNPAR.AC.ID, Bandung – Merancang pabrik yang dapat mengurangi emisi karbon dioksida (CO2) hingga pemanfaatan bambu untuk industri kimia mengantarkan mahasiswa Teknik Kimia Universitas Katolik Parahyangan menjadi runner-up 1 dan 2 dalam...
Konselor UNPAR Paparkan Bahaya Tren Self Diagnosis dan Pamer Mental Illness di Kalangan Muda
UNPAR.AC.ID, Bandung – Konselor Lembaga Pengembangan Humaniora Universitas Katolik Parahyangan (LPH UNPAR) Maria T. Puspaningsih, M.Psi., Psikolog, mengungkapkan istilah kesehatan mental yang populer di sosial media terlalu banyak...
Kampanye Lawan Narkoba, BNN Gandeng UNPAR Gelar Kompetisi Paduan Suara
UNPAR.AC.ID, Bandung – Keterlibatan lingkungan pendidikan dinilai penting sebagai upaya kampanye pencegahan dan pemberantasan penyalahgunaan narkoba di Indonesia. Hasil riset Badan Narkotika Nasional (BNN) RI bersama Badan Riset Inovasi...
Webinar UNPAR: Mendorong RUU TPKS sebagai Penanganan Jurang Hukum Kekerasan Seksual
UNPAR.AC.ID, Bandung – Menurut kompilasi catatan tahunan yang dilakukan Komisi Nasional Anti Kekerasan terhadap Perempuan (Komnas Perempuan) selama sepuluh tahun, ditemukan sebanyak 15 jenis kekerasan seksual yang dialami oleh perempuan...
Kontak Media
Divisi Publikasi
Kantor Pemasaran dan Admisi, Universitas Katolik Parahyangan
Jln. Ciumbuleuit No. 94 Bandung
40141 Jawa Barat






