Mahasiswa UNPAR Raih Juara I Lomba Artikel Tax Academy Challenge Weeks 2022
UNPAR.AC.ID, Bandung – Prestasi membanggakan kembali ditunjukkan mahasiswa Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) dalam skala nasional. Kali ini, mahasiswa Program Studi Akuntansi UNPAR Jessica Abigail Haryadi menyabet Juara I dalam kompetisi menulis artikel Tax...
Ringankan Biaya Pendidikan, UNPAR Siapkan Beasiswa Covid-19 bagi Mahasiswa Baru 2022
Penyebaran Covid-19 telah memaksa pemerintah menerapkan berbagai macam kebijakan. Pembatasan sosial menjadi salah satu kebijakan yang perlu dilakukan. Aktivitas masyarakat dibatasi demi menekan laju penyebaran Covid-19. Akibatnya, aktivitas ekonomi dan sosial...
UNPAR Tawarkan Free Studi S2 untuk Guru Sekolah Mitra
Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) menawarkan beasiswa untuk guru dan anak guru sekolah mitra yang memiliki motivasi tinggi untuk melanjutkan studi program Diploma, Sarjana, dan Magister di UNPAR. Beasiswa tersebut diberikan UNPAR sebagai apresiasi bagi para...
FISIP UNPAR dan Bappelitbang Teken Kolaborasi Dalam Bidang Kelitbangan
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Katolik Parahyangan (FISIP UNPAR) menandatangani Perjanjian Kerja Sama (PKS) bersama dengan Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian, dan Pengembangan (Bappelitbang) Pemerintah Kota Bandung pada Kamis (02 /12/21) di...
UNPAR Raih Juara Kedua di Ajang Geotechnical Engineering Competition 2021
Mahasiswa Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) berhasil meraih juara kedua dalam ajang Geotechnical Engineering Competition Civil Expo ITS 2021 (Civex ITS 2021). Civex ITS 2021 merupakan kompetisi-kompetisi skala nasional dan internasional yang melingkupi...
FTI UNPAR Teken MoU dengan BIOPS Agrotekno, Implementasi MBKM hingga Pengembangan Sektor Pertanian jadi Perhatian
Fakultas Teknologi Industri Universitas Katolik Parahyangan (FTI UNPAR) meneken Memorandum of Understanding (MoU) dengan PT BIOPS Agrotekno Indonesia, secara daring, pada Kamis (23/9/2021). Kerja sama tersebut menjadi salah satu bentuk...
Luncurkan SIKERMA, UNPAR Komitmen Wujudkan Good University Governance
Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) meluncurkan Sistem Informasi Kerjasama (SIKERMA), secara daring, pada Jumat (24/9/2021). SIKERMA menjadi salah satu langkah UNPAR menuju Good University Governance (GUG) dalam rangka transformasi...
BPN Kota Bandung Serahkan Sertifikat Tanah ke UNPAR, Rektor: Bentuk Kepastian Hukum
Rektor Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) Mangadar Situmorang, Ph.D. mengapresiasi langkah Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Bandung yang secara langsung menyerahkan sertifikat tanah ke UNPAR. Rektor menilai, hal itu menjadi...
Data Siap Elektronik Baru Mencapai 31%, BPN Kota Bandung Gandeng UNPAR Selesaikan Permasalahan Tanah
Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Bandung mengajak Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) berkolaborasi menyelesaikan permasalahan pertanahan di Kota Bandung untuk mewujudkan Kota Lengkap sesuai program Kementerian Agraria dan Tata...
UNPAR Tawarkan Beasiswa Mitra Sekolah hingga 100 Persen bagi Mahasiswa Baru 2022
Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) membuka seleksi penerimaan mahasiswa baru tahun akademik 2022/2023 jalur kemitraan sekolah sekaligus menawarkan beasiswa mitra hingga 100 persen. Seleksi tanpa tes tersebut dibuka hingga 2 November...
Tim AIA Akuntansi UNPAR Raih Juara Kedua di Ajang Veteran Accounting Festival 2021
Mahasiswa Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) kembali menorehkan prestasi di tingkat perguruan tinggi. Kali ini, tiga mahasiswa Program Studi (Prodi) Akuntansi UNPAR berhasil meraih juara kedua dalam ajang Veteran Accounting Festival...
Kontak Media
Divisi Publikasi
Kantor Pemasaran dan Admisi, Universitas Katolik Parahyangan
Jln. Ciumbuleuit No. 94 Bandung
40141 Jawa Barat






