by laman | Mar 20, 2019 | Berita Terkini
Kasus pelanggaran terhadap perlindungan konsumen semakin marak di tengah masyarakat. Kita pernah mendengar kasus pelanggaran terkait perjalanan umroh, investasi bodong, iklan produk herbal yang mengandung bahan kimia, jajanan dan mainan anak berbahaya, kasus...
by laman | Mar 18, 2019 | Berita Terkini, UNPAR Bangga
Tim Forward Fakultas Ilmu Hukum Universitas Katolik Parahyangan (FH Unpar) meraih Juara I Contract Drafting dan mendapatkan penghargaan Best Contract dalam kompetisi Contract Drafting di Airlangga Business Week 2019. Rangkaian acara kompetisi ini diselenggarakan pada...
by laman | Mar 15, 2019 | Berita Terkini
Inovasi dalam proses pembelajaran khususnya di perguruan tinggi sangat penting dalam meningkatkan kualitas peserta didik. Apalagi, saat ini masyarakat tengah menyongsong Era Revolusi Industri 4.0, dimana perubahan terjadi begitu cepatnya. Oleh karenanya, dosen selaku...
by laman | Mar 14, 2019 | Berita Terkini
Universitas Katolik Parahyangan (Unpar) melalui Biro Kemahasiswaan dan Alumni (BKA) mengadakan kuliah umum bertemakan Perlindungan Konsumen di Ruang Mgr. Geise FISIP Unpar, pada Selasa (12/3/2019). Kegiatan ini diselenggarakan atas kerja sama dengan Badan Perlindungan...
by laman | Mar 14, 2019 | Berita Terkini, UNPAR Bangga
Universitas Katolik Parahyangan (Unpar) merupakan salah satu anggota aktif dari ASEAN Learning Network (ALN) sejak tahun 2013. ALN merupakan jejaring perguruan tinggi di kawasan Asia Tenggara yang didirikan sejak 2009, dengan mengusung visi “to attain...